Membuat Wallet Bitcoin.
Bitcoin adalah sebuah uang elektronik yang di buat pada tahun 2009 oleh Satoshi Nakamoto. Nama tersebut juga dikaitkan dengan perangkat lunak sumber terbuka yang dia rancang, dan juga menggunakan jaringan peer-ke-peer yang menghubungkan semuanya. Tidak seperti mata uang pada umumnya, bitcoin tidak tergantung dengan mempercayai penerbit utama. Bitcoin menggunakan sebuah database yang didistribusikan dan menyebar ke node-node dari sebuah jaringan P2P ke jurnal transaksi, dan menggunakan kriptografi untuk menyediakan fungsi-fungsi keamanan dasar, seperti memastikan bahwa bitcoin-bitcoin hanya dapat dihabiskan oleh orang mempunyainya, dan tidak pernah boleh dilakukan lebih dari satu kali.
Langkah pertama sebelum mencari Bitcoin kita perlu membuat Wallet Bitcoin (Dompet Bitcoin / Rekening Bitcoin). Dengan Wallet Bitcoin memungkinkan kita untuk dapat bertransaksi dengan dunia Bitcoin. Wallet memberi kita kepemilikan alamat Bitcoin yang bisa kita gunakan untuk menerima Bitcoin dari pengguna lain dan kemudian memungkinkan kita untuk mengirim koin tersebut dan seterusnya. Sama seperti email, kita bisa menerima bitcoin ketika kita offline, dan semua dompet kompatibel dengan satu sama lainnya.
Berikut langkah-langkah membuat Wallet Bitcoin.
2. Setelah langkah diatas jangan lupa untuk konfirmasi lewat email.
3. Kemudian simpan identifier untuk dapat login ke Wallet Bitcoin kita.
4. Dan inilah Wallet Bitcoin yang telah kita buat tadi.
Setelah Wallet Bitcoin telah di buat, selanjutnya kita dapat mengumpulkan Bitcoin dari situs-situs yang menyediakan dan benar-benar membayar Bitcoin. Banyak situs-situs yang menyediakan Bitcoin secara gratis dan kita hanya perlu memasukkan captcha ataupun membuka iklan saja.
0 comments:
Post a Comment